Battlefield V Mode Airborne Multiplayer
Battlefield V Mode Airborne Multiplayer
Battlefield V Mode Airborne Multiplayer. Walaupun beberapa kontroversi berkeluaran setelah menunjukkan trailer. Battlefield V terlihat lebih menikmati respon positif sampai saat ini. Setelah DICE memberikan kata terakhirnya mengenai Battlefield V prajurit wanita. Pembuat game tersebut bekerja keras memberikan fans dan yang bukan fans untuk menantikan game tersebut. yang akan ada dalam seri Battlefield
Sejak resmi mengeluarkan game tersebut, EA dan DICE telah memperbincangkan. Apa yang tidak akan ada dalam Battlefield V . Game tersebut akan membuang premium pass yang ada dalam versi battlefield sebelumnya. dan tidak akan berfokus kepada kotak barang. Hilangnya DLC yang berbayar dan kotak barang sangat meyakinkan. Tetapi bukan alasan yang tepat untuk senang. Justru konten baru ini yang tentu saja DICE tahu dan memberikan kepada fans alasan untuk bermain Battlefield. Yaitu mode multiplayer terbaru yang dikenal sebagai “Airborne”.
Airbone mungkin adalah mode pertama yang datang ke dalam game Battlefield V. Tapi itu bukan hanya yang dikonfirmasi oleh mereka. DICE sudah dikonfirmasi akan memperbaiki mode Conquest yang ada dalam Battlefield V. Dan fans dapat melihat beberapa kesempatan untuk melihat game tersebut secara langsung sebelum game tersebut keliar di 19 Oktober. Games seri Battlefield selalu merupakan acara besar dalam gaming. Dan kelihatannya Battlefield V dalam perjalanan menjadi acara yang terbesar.