Posted on

Konsumsi Buah Rendah Gula Untuk Mengontrol Gula Darah Dalam Tubuh!

Related image

Mungkin kita selalu membutuhkan gula dalam menjaga kesehatan ataupun meningkatkan mood. Gula memang banyak di sukai oleh semua orang, namun tak sedikit dari kita yang menyukai makanan rendah gula yang hendak menghindari obesitas. Buah memiliki berbagai nutrisi penting yang terdapat didalamnya contohnya serat, vitamin C serta antioksidan yang dapat membuat sayur serta buah menjadi mempunyai manfaat yang ampuh dalam mencegah penyakit kanker ataupun penyakit yang lainnya.

Adapun beberapa jenis buah-buahan yang mengandung gula rendah dalam menjaga kesehatan tubuh, seperti

1. Stroberi

Kandungan vitamin C yang terdapat didalam buah ini yang mempunyai antioksodan, serat serta dapat membantu mengurangi inflamasi.

2. Labu

Jenis buah yang satu ini dikenal banyak mempunyai manfaat ketimbang karbohidratnya, contohnya kentang dan roti. Serat yang terdapat didalam labu memiliki kemampuan dalam menstabilkan kadar gula darah serta melancarkan pencernaan.

3. Jeruk nipis

Perlu diketahui kandungan gula dalam jeruk nipis ini hanya satu gram jika di bandingkan dengan jenis buah lainnya.

4. Tomat

carotenoid lycopene yang terdapat didalam buah tomat dapat menjaga kulit dari paparan sinar ultraviolet dan mencegah asma. buah tomat ini juga termasuk salah satu buah yang rendah gula serta karbohidratnya.

5. Semangka

Jus semangkan memiliki asam amino dimana kandungan tersebut bisa mengurangi sakit luka. Selain itu kandungan antioksodan lycopene yang cukup tinggi ini sangat baik untuk tubuh kita.

6. Mentimun

Menurut seorang dokter Hortman, bahwa ketika kita mengonsumsi sebanyak tiga setengah buah timun setiap harinya maka kita akan memperoleh kandungan serat serta air yang cukup banyak.

Itulah beberapa jenis buah-buahan yang rendah gula dimana dapat dijadikan sebagai salah satu alternatif dalam mencegah timbulnya penyakit gula darah.