Mauricio Pochettino: Kemenangan Liverpool Adalah Sesuatu Yang Buruk
Mauricio Pochettino mengaku bahwa anak asuhannya mengalami kekalahan saat bermain melawan Liverpool pekan ini. Sang pelatih menilai bahwa kekalahan tersebut tidak seharusnya di terima oleh Tottenham Hotspur karena anak asuhannya tersebut telah bermain dengan sangat baik. Dengan bermodalkan pemain mahal maka Liverpool sudah sepatutnya dapat menunjukkan level permainan yang berada jauh di atas Tottenham Hotspur.
Mauricio Pochettino yakin jika Tottenham Hotspur telah berada dalam jalur persaingan yang tepat saat ini. Kekecewaan karena kekalahan memang terasa namun dirinya jauh lebih bangga dengan permainan yang telah di berikan oleh para pemainnya dalam pertandingan tersebut. Dengan modal pemain saat ini maka dapat di percaya bahwa The Lilywhites mampu bersaing di tinggal teratas di Liga Inggris Premier untuk musim mendatang.
Mahalnya skuat Liverpool dan kurangnya ketajaman dalam permainan yang di berikan oleh Liverpool membuat banyak pihak menilai bahwa kemenangan yang raih oleh The Reds sangat buruk. Dengan permainan yang buruk maka tidak sepatutnya jika kemenangan menjadi milik Liverpool namun hal tersebut di bantah oleh Jurgen Klopp yang menilai bahwa siutasi jauh berpihak pada Liverpool dan kemenangan tetaplah sebuah kemenangan dan kondisi tersebut tidak bisa diubah.
Seperti yang telah di ketahui bahwa Pochettino dan para pemain Spurs berhasil menahan imbang Livepool hingga menit pertandingan memasuki masa injury time dan di sanalah insiden gol bunuh diri yang dilakukan oleh Toby Alderweireld membuat Livepool mendapatkan kemenangan secara tidak terduga. Mauricio Pochettino bahkan menyatakan bahwa dengan kualitas dan mahalnya pemain dari Liverpool seharusnya mampu menang dengan cara menyakinkan dan bukan dengan sekedar gol bunuh diri di menit akhir pertandingan.